Berita Seputar Kedokteran Tropis UGM

Kuliah Umum Dr. Daniel Fanzy di S2 Ilmu Kedokteran Tropis FK UGM

Tropmed UGM – S2 Ilmu Kedokteran Tropis FK UGM pada hari Senin (28/08/2017) kedatangan tamu dari Prancis. Beliau adalah Daniel Fanzy MD, Ph.D yang merupakan salah satu pemateri pada saat Senimar Hari Nyamuk 2017. Di Prodi S2 Ilmu Kedokteran…

Mengajak Masyarakat Berperan Serta dalam Memberantas Nyamuk

Tropmed UGM – Seminar Nasional Hari Nyamuk 2017 dilaksanakan pada tanggal 24 Agustus 2017 di Hotel Eastparc. Acara ini berlangsung atas kerja sama Program Studi S2 Ilmu Kedokteran Tropis Fakultas Kedokteran UGM dengan Direktorat Pencegahan…

Rapat Pleno Persiapan Kuliah Semester I Tahun Ajaran 2017/2018

Tropmed UGM – Program Studi S2 Ilmu Kedokteran Tropis FK UGM melaksanakan rapat pleno kuliah semester untuk menyambut tahun ajaran baru 2017/2018. Berlokasi di Ruang Sekip, University Club UGM, rapat pleno ini diikuti oleh semua dosen yang…

Ramah Tamah Mahasiswa S2 Ilmu Kedokteran Tropis 2017

Tropmed UGM – Menjelang digelarnya perkuliahan ajaran baru 2017/18, S2 Ilmu Kedokteran Tropis FK UGM mengadakan acara ramah tamah menyambut mahasiswa baru. Acara ini dilaksanakan di Ruang Kuliah III, Gedung PAU. Pada kesempatan ini pihak…

Fieldtrip Minat Entomologi di B2P2VRP Salatiga

Tropmed UGM – Mahasiswa Program Studi S2 Ilmu Kedokteran Tropis, FU UGM beberapa waktu lalu melakukan kuliah dan fieldtrip di Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Vektor dan Reservoir Penyakit (B2P2VRP) Salatiga. Mahasiswa yang fieldtrip…

Kuliah Tamu Prof. Frutos Roger

S2 Ilmu Kedokteran Tropis – Kuliah Tamu pada hari Senin, 15 Mei 2017 diawali dengan perkenalan dosen tamu yang dimoderatori oleh dr. Elsa. Perkuliahan ini berlokasi di S2 Ilmu Kedokteran Tropis dibagi menjadi 2 sesi, dengan jeda istirahat…

Kursus Biologi Molekuler dan Imunologi 2017

S2 Tropmed UGM – Agenda tahunan Kursus Biologi Molekuler dan Imunologi yang diselenggarakan oleh S2 Ilmu Kedoteran Tropis FK-UGM berjalan dengan lancar. Kursus tersebut berlangsung pada selama enam hari (03 – 08 April 2017). Lokasi kursus…

Tiga Mahasiswa S2 Ilmu Kedokteran Tropis Wisuda Periode Januari 2017

Kedokteran Tropis FK-UGM – Universitas Gadjah Mada hari ini mewisuda 1110 lulusan Program Profesi, Magister dan Doktor pada Upacara Wisuda Pascasarjana Periode II 2016/2017 di Gedung Grha Sabha Pramana hari ini, Kamis 19 Januari 2017. Lulusan…

Workshop Evaluasi Judul Tesis dan Pemetaan Topik Malaria

Tropmed UGM – Program Studi S2 Ilmu Kedokteran Tropis FKUGM hari senin (16-01-2017) melaksanakan Workshop Evaluasi Judul Tesis. Workshop ini dilaksanakan di Ruang Nusantara, University Club UGM. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 10.00…

Kuliah Umum Mahasiswa Pascasarjana di FK-UGM 2016

Tropmed UGM – Fakultas Kedokteran, Universitas Gadjah Mada mengadakan kuliah umum untuk mahsiswa Pascasarjana pada hari sabtu, 24 September 2016 bertempat di Ruang Auditorium Lantai I FK-UGM. Kuliah umum dimulai pada pukul 08.00 WIB sampai…

Audit Mutu Internal (AMI) 2016 di S2 Ilmu Kedokteran Tropis

Tropmed UGM – Universitas Gadjah Mada tiap tahun melakukan Audit Mutu Internal (AMI) ke setiap Prodi di lingkungan universitas. Pada hari selasa (30/8/16) Program Studi S2 Ilmu Kedokteran Tropis mendapat kunjungan dari pihak AMI Fakultas Kedokteran.…

Ramah-tamah Penyambutan Mahasiswa Baru Angkatan 2016

Tropis FK-UGM – Jum’at pagi (12/08/16) S2 Ilmu Kedokteran Tropis FK-UGM menyambut 20 mahasiswa angkatan 2016 di ruang kelas I, lantai I S2 Ilmu Kedokteran Tropis. Penyambutan ini dilakukan agar setiap mahasiswa baru dapat saling mengenal…

Kursus Biologi Molekuler dan Imunologi Juli 2016

Tropmed UGM – Pelaksanaan Kursus Biologi Molekuler dan Imunologi yang berlangsung selama enam hari (25 – 30 Juli 2016) berjalan dengan lancar. Kursus dibuka oleh ketua panitia Dr. dr Mahardika Agus Wijayanti, DTM&H., M.Kes beserta Prof.…

Kursus Biologi Molekuler dan Imunologi Angkatan XXI 2016

Tropmed UGM – Agenda rutin Kursus Biologi Molekuler dan Imunologi yang dilaksanakan oleh S2 Ilmu Kedokteran Tropis tahun ini sudah berlangsung. Kursus selama enam hari senin sampai sabtu (14 – 19 Maret 2016) diikuti 39 peserta. Adapun peserta…

Dirgahayu ke 19 Pusat Kedokteran Tropis FK-UGM

Tropmed UGM - Hari ini, Rabu 20 Januari 2016 menjadi hari bersejarah bagi Pusat Kedokteran Tropis FK-UGM karena merayakan Hari Jadi ke 19. Pada kesempatan ini, diadakan acara sederhana dengan memotong tumpeng. Kegiatan ini dimulai dengan sambutan…

Pertemuan Alumni S2 Ilmu Kedokteran Tropis Tahun 2015

Tropmed UGM - S2 Ilmu Kedokteran Tropis, FK-UGM pada hari jum’at sore (06 November 2015) melakukan pertemuan dengan beberapa perwakilan mahasiswa yang sudah lulus. Pertemuan ini bertujuan untuk menggagas adanya Kumpulan Alumni Mahasiswa Ilmu…

Kuliah Umum Tentang Penyakit Infeksi Menular Langsung HIV dan IMS

Tropmed UGM - Hari jum’at pagi pukul 08.00 wib – selesai, S2 Ilmu Kedokteran Tropis melaksanakan Kuliah Umum yang bertema Penyakit Infeksi Menular Langsung HIV dan IMS. Pada kuliah umum ini, didatangkan dua narasumber yang berkerja sebagai…

Enam Mahasiswa Kedokteran Tropis FK-UGM Wisuda Oktober 2015

Tropmed UGM - Universitas Gadjah Mada Yogyakarta pada hari Selasa, 20 Oktober 2015 melaksanakan Wisuda untuk Program Pascasarjana. Wisuda Periode I Program Pascasarjana diikuti ratusan mahasiswa. Di antara ratusan tersebut, terdapat enam mahasiswa…

The Australasian HIV&AIDS Conference Brisbane, 16-18 September 2015

The Australasian HIV&AIDS Conference diselenggarakan pada tanggal 16-18 September 2015 di Brisbane, Australia. Sebanyak 8 orang dari tim peneliti Pusat Kedokteran Tropis berpartisipasi dalam acara tersebut dan mempresentasikan hasil penelitian…

Rapat Pleno S2 Ilmu Kedokteran Tropis 2015

Tropmed UGM - Hari senin (07 September 2015) S2 Ilmu Kedokteran Tropis mengadakan rapat pleno untuk membahas dan mengevaluai perkuliahan selama tahun ajaran 2014/2015. Rapat ini bertempat di Hotel Cakra Kembang, Yogyakarta. Rapat yang dijadwalkan…

Peneliti Penyakit Tropik dan Infeksi Indonesia (KONAS PETRI) ke-XXI 2015

Tropmed UGM - Kongres Nasional Perhimpunan Peneliti Penyakit Tropik dan Infeksi Indonesia (KONAS PETRI) ke-XXI diadakan di Yogyakarta pada tanggal 22-23 Agustus 2015 dengan tema“From Basic to Advance in Infectious Disease”. Kegiatan ini…