Mahasiswa Magister Ilmu Kedokteran Tropis FK-KMK UGM Ujian Tesis secara Daring di Masa Pandemi

Tropmed UGM – Selepas rapat monitoring dan evaluasi tiap mahasiswa, di masa pandemi ini ada mahasiswa yang hendak melaksanakan Ujian Tesis. Ini menjadi pengalaman pertama bagi prodi yang melakukan ujian […]

Rapat Monitoring dan Evaluasi Perkuliahan serta Penelitian Mahasiswa secara Daring

Tropmed UGM – Selama pandemi, kegiatan mahasiswa yang paling sibuk adalah perkuliahan. Sehingga mahasiswa yang fokus mengerjakan tesis jarang berkomunikasi dengan prodi. Prodi Magister Ilmu Kedokteran Tropis FK-KMK UGM membuat […]

Webinar Seri III: Diskusi dan Sharing Online Covid-19 serta upaya Penanggulangannya di Indonesia

Tropmed UGM – Rangkaian diskusi webinar yang diselenggarakan Alumni Mahasiswa Magister Ilmu Kedokteran Tropis FK-KMK UGM kembali berlanjut. Sebelumnya sudah ada dua kali diskusi alumni yang dilaksanakan. Hari Jumat (05/06), […]

Webinar Seri II: Diskusi dan Sharing Online Covid-19 serta upaya Penanggulangannya di Indonesia

Tropmed UGM – Ikatropis FK-KMK UGM kembali melaksanakan diskusi dan sharing online dengan tema Covid-19 dan Upaya Penanggulangannya di Indonesia. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari jumat (15/05) menggunakan aplikasi video […]

Webinar Seri I: Diskusi dan Sharing Online Covid-19 serta upaya Penanggulangannya di Indonesia

Tropmed UGM – Di masa pandemi, setiap instansi banyak melakukan aktivitas melalui layanan video daring. Hal ini juga dimanfaatkan Magister Ilmu Kedokteran Tropis FK-KMK UGM untuk membuat kegiatan secara daring […]

Mahasiswa Magister Ilmu Kedokteran Tropis Field Trip ke Salatiga

Tropmed UGM – Selain perkuliahan di kelas, mahasiswa Magister Ilmu Kedokteran Tropis FK-KMK UGM juga melakukan kunjungan ke instansi-instansi tertentu untuk menunjang ilmu yang dipelajari. Salah satu instansi yang dikunjungi […]

Keseruan Dies Natalis FK-KMK UGM ke-74

Tropmed UGM – Rangkaian acara menyambut Dies Natalis FK-KM UGM berlangsung meriah. Berbagai kegiatan dan lomba terlaksana selama beberapa hari. Pun di hari Minggu (01/03), acara seperti Final Medika Idol, […]

Dua Mahasiswa Prodi Magister Ilmu Kedokteran Tropis Wisuda di Bulan Januari 2020

Tropmed UGM – Universitas Gadjah Mada mewisuda 954 lulusan program Pascasarjana yang terdiri dari 817 lulusan master, 80 orang spesialis dan 57 orang doktor. Gelaran wisuda ini berlangsung pada hari […]

Pengukuhan Prof. Erna Kristin di Bidang Farmakologi

Tropmed UGM – Rabu pagi (11/12) gelaran yang berlokasi di Balai Senat UGM mengukuhkan farmakologis Dr. Dra. Erna Krsitin, Apt., M.Si sebagai professor di bidang Ilmu Farmakologi FK-KMK UGM. Beliau […]

Mempromosikan Prodi Melalui Event Faculty Fair 2019

Tropmed UGM – Universitas Gadjah Mada mengadakan gelaran Faculty Fair 2019. Pameran ini berlangsung selama dua hari (30 November – 01 Desember 2019) di Grha Sabha Pramana. Tempat berlangsung gelaran […]