Daftar Dosen Pengajar
Program Studi Magister Ilmu Kedokteran Tropis FK-KMK UGM diampu oleh berbagai dosen pakar yang ahli dibidangnya. Para dosen tersebut berasal dari beberapa fakultas di Universitas Gadjah Mada yang memiliki rumpun atau bidang keilmuan yang relevan dengan kedokteran tropis. Selain itu, prodi Ilmu Kedokteran Tropis UGM juga turut mengundang berbagai dosen tamu dari berbagai latar belakang pendidikan dan lembaga yang bergerak dalam bidang penelitian, seperti BRIN (Badan Riset dan Inovasi Nasional) dan WHO (World Health Organization). Daftar dosen pengajar tersebut dapat dilihat dibawah ini.
Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat dan Keperawatan
- Prof. E. Elsa Herdiana Murhandarwati, M.Kes., Ph.D.
- Prof. Dr. dr. Eti Nurwening Sholikhah, M.Med.Ed., M.Kes.
- Prof. dr. Jarir At Thobari, D.Pharm., Ph.D.
- Prof. Dr. dr. Hera Nirwati, M.Kes., Sp.MK.
- Prof. Sismindari, Apt., SU., Ph.D.
- Prof. dr. Tri Baskoro Tunggul Satoto, M.Sc., Ph.D.
- Prof. dr. Tri Wibawa, Sp.MK(K), Ph.D.
- Prof. dr. Yodi Mahendradhata, M.Sc., Ph.D., FINASIM.
- Dr. Ida Safitri Laksanawati, Sp.A.
- dr. R. Detty Siti Nurdiati Z., MPH., Sp,OG(K)., Ph.D.
- dr. Rina Triasih, M.Med(Paed)., Sp.A(K)., Ph.D.
- dr. Riris Andono Ahmad, MPH., Ph.D.
- Dr. dr. Satiti Retno Pudjiati, SP.KK(K).
- Dr. dr. Umi Solekhah Intansari, M.Kes., Sp.PK.
- dr. Yanri Wijayanti, Sp.PD-KPTI., Ph.D.
- Dr. Dra. Retna Siwi Padmawati, MA.
Fakultas Kedokteran Hewan
- Prof. Dr. drh. Wayan Tunas Artama
- Prof. drh. Widya Asmara, SU., Ph.D.
Fakultas Farmasi
- Prof. Dr. Erna Kristin, Apt., M.Si.
Fakultas Pertanian
- Prof. Ir. Y. Andi Trisyono, M.Sc., Ph.D.
Dosen Tamu
- Dr. Dra. Ning Rintiswati, M.Kes. (STIKES Wira Husada Yogyakarta)
- Prof. dr. Ari Natalia Probandari, MPH., Ph.D. (Universitas Sebelas Maret)
- Triwibowo Ambar Garjito, S.Si., M.Sc., Ph.D. (BRIN Salatiga)
- April Hari Wardhana, SKH, M.Si., Ph.D. (BRIN)
- Dr. Drs. Ristiyanto, M.Kes. (BRIN Salatiga)
- Muhammad Choirul Hidajat, SKM, M.Kes. (BRIN Salatiga)
- Prof. Muhammad Soedomo (WHO International)
Berita Terbaru
Mahasiswa Magister Ilmu Kedokteran Tropis FK-KMK UGM Gelar Praktikum Biokimia: Uji Kuantitatif Ferritin dengan Teknik ELISA untuk Mendukung SDGs
Mahasiswa Magister Ilmu Kedokteran Tropis FK-KMK UGM, Rizki Maulana Martin, Perdalam Ilmu Identifikasi dan Kultur Lalat Bersama BRIN
Pelaksanaan Audit Mutu Internal di Program Studi Magister Ilmu Kedokteran Tropis FK-KMK UGM: Komitmen pada Kualitas Akademik
Kunjungi Sosial Media Prodi
Notifikasi Pengunjung
Informasi Pendaftaran×
INFORMASI MENGENAI PENDAFTARAN MAHASISWA BARU DAPAT DITANYAKAN LANGSUNG MELALUI ADMIN KEDOKTERAN TROPIS MELLUI KONTAK WHATSAPP +6281315784226