Kunjungan Perwakilan Universitas Cenderawasih untuk Monitoring Mahasiswa

Tropmed UGM – Program Studi Magister Ilmu Kedokteran Tropis FK-KMK UGM mendapat kunjungan dari pengguna mahasiswa pada hari selasa (18/10) di Gedung Tahir Pascasarjana, lantai 5 sayap selatan. Pengguna tersebut merupakan perwakilan dari Universitas Cenderawasih. Perwakilan dari Universitas Cenderawasih ini disambut oleh Kaprodi IKT, dr. Riris Andono Ahmad, MPH, Ph.D. Tujuan perwakilan ini untuk memonitoring […]

Mahasiswa IKT Ikut Pengabdian Masyarakat di Ponpes Ali Maksum Yogyakarta

Tropmed UGM – Limamahasiswa Program Studi Magister Ilmu Kedokteran Tropis FK-KMK UGM terlibat dalam kegiatan Pengabdian Masyarakat yang diselenggarakan Departeman Parasitologi di Pondok Pesantren Ali Maksum Yogyakarta. Pengabdian Masyarakat ini dilaksanakan selama satu hari, kamis (22/09) dengan tema Edukasi Pencegahan Penyakit Tular Vektor di Lingkungan Pondok Pesantren Yayasan Ali Maksum, Yogyakarta. Edukasi ini melibatkkan 200 […]