Mengenal Lebih Dekat dengan Prodi di FK-KMK UGM

Tropmed UGM – Berbagai cara dilakukan oleh pihak Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan dalam mempromosikan jenjang studi magister. Termasuk dengan menggandeng para alumni untuk berbincang santai terkait prodi masing-masing. Melalui video daring, serta dilakukan siaran langsung dari berbagai kanal media. Bertajuk Alumni Berbagi, seri webinar keempat ini membicarakan tentang ‘Memilih Jenjang Studi S2 di […]

Monitoring Progress Penelitian Mahasiswa Selama Pandemi

Tropmed UGM – Berbagai metode digunakan tiap prodi guna memonitoring progress penelitian tiap mahasiswa. Di Magister Ilmu Kedokteran Tropis FK-KMK UGM contohnya, prodi secara berkala memantau perkembangan penelitian mahasiswa. Selama pandemi, pihak prodi tidak bisa secara langsung mendapatkan perbaruan informasi dari mahasiswa yang ingin memulai penelitian atau yang sudah melakukan penelitian. Prodi pun memanfaatkan video […]