Roadshow S2 Ilmu Kedokteran Tropis di Sumatera

S2 Ilmu Kedokteran Tropis – Guna mengenalkan Program Studi S2 Ilmu Kedokteran Tropis FKKMK UGM, pihak prodi melakukan roadshow ke tiga kota di pulau Sumatera. Ketika kota yang dipilih adalah Padang, Batam, dan Bangka. Roadshow ini sendiri berlangsung selama tiga hari (24 – 26 Oktober 2018). Hari pertama (24 Oktober 2018), roadshow berlangsung di Fakultas […]

13 Mahasiswa S2 Ilmu Kedokteran Tropis Wisuda di Bulan Oktober 2018

Tropmed UGM – Dilansir dari website Universitas Gadjah Mada Yogyakarta, Rektor UGM mewisuda 1.834 lulusan Pascasarjana pada hari rabu, 24 Oktober 2018 di di Grha Sabha Pramana UGM. Jumlah mahasiswa yang diwisuda terdiri dari 1.630 lulusan master, 19 orang spesialis dan 118 doktor. “Saya juga menyampaikan terima kasih kepada orang tua serta para dosen yang […]

Mahasiswa S2 Ilmu Kedokteran Tropis UGM Mengikuti Program Internship Kegiatan Pengobatan Massal Filariasis

Topmed UGM – Mahasiswa S2 Ilmu Kedokteran Tropis UGM mengikuti internship tentang Filariasis pada tanggal 11 Oktober 2018. Perwakilan dari S2 Ilmu Kedokteran Tropis yaitu Tri Nury Kridaningsih (Mahasiswa angkatan 2017). Program ini terlaksana atas kerjasama PT Eisai Indonesia dengan Kementerian Kesehatan Sub Direktorat Filariasis, Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Utara, Dinas Kesehatan Kabupaten Serdang Bedagai, […]

Perwakilan Mahasiswa S2 Ilmu Kedokteran Tropis di Gelaran 2nd Win International Conference di Singapura

Tropmed UGM – Gelaran akbar bertajuk 2nd WIN INTERNATIONAL CONFERENCE On “Integrated Approaches and Innovative Tools for Combating Insecticide Resistance in Arbovirus Vectors” berlangsung selama tiga hari (01 – 03 Oktober 2018) di Grand Copthorne Waterfront Hotel, Singapura. Kegiatan ini diadakan oleh WIN (Worldwide Insecticide Resistance Network) bekerjasama dengan French Institut de Recherche pour le […]