Enam Mahasiswa S2 Ilmu Kedokteran Tropis Wisuda Periode IV 2015
Tropmed UGM – Pagelaran Wisuda Periode IV Program Pascasarjana, Universitas Gadjah Mada dilangsungkan kemarin (Rabu, 29 Juli 2015). Acara tersebut bertempat di Ghra Sabha Pramana. Pada acara wisuda ini, terdapat enam wisudawan/wati yang berasal dari S2 Ilmu Kedokteran Tropis, UGM. Seluruh yang wisuda dari S2 Ilmu Kedokteran Tropis adalah angkatan mahasiswa tahun 2013. Adapun mahasiswa […]